Siapa tak kenal YouTube ? hampir semua orang tahu situs berbagi video yang populer dan memiliki miliaran video ini. nah buat kamu pengguna iPhone dan Android, pasti sudah tidak asing lagi dengan aplikasi YouTube. baru-baru ini Google mengeluarkan update untuk YouTube. dalam YouTube versi 5.0.21 banyak peningkatan dari update tersebut, mulai dari berubahnya icon yang tampak lebih sederhana. tampilan yang sangat rapih dan kira bisa meminimize video yang kita tonton tanpa menutupnya, fitur ini mirip seperti Pop Up Play yang ada di smartphone Samsung Galaxy.
Segera update aplikasi YouTube kamu !
Download aplikasi YouTube di Play Store untuk pengguna Android.
dan untuk pengguna iOS dapat menggunduhnya di App Store.
Have fun !.
Thanks, artikel yang sangat bermanfaat. Aplikasi Yuotube 5.0.21 for Android berjalan di android dengan perfect
BalasHapus